Pembahasan Soal UNBK Matematika SMP Materi Bilangan Bulat Dan Pecahan

Dalam berbagai macam pembahasan soal, soal matematika adalah salah satu soal paling yang paling tinggi tingkat kesulitannya untuk menampilkannya ke dalam web atau ke dalam bentuk tulisan yang diketik lewat komputer.

Oleh karenanya sebagian besar website yang menyediakan pembahasan soal UN/UNBK matematika biasanya menggunakan dokumen yang siap didownload sehingga tidak dapat dibuka secara online.

Berikut ini adalah pembahasan soal UN/UNBK matematika untuk Materi Bilangan Bulat Dan Pecahan yang diambil dari naskah ujian nasional 3 tahun ke belakang.

SOAL UN 2016
Operasi  ∆ berarti kalikan bilangan pertama dengan bilangan kedua, kemudian tambahkan hasilnya dengan bilangan kedua . Hasil dari -5 ∆ 4 adalah …
A. 11
B. -16
C. -40
D. -80
PEMBAHASAN:
-5 ∆ 4 = -5 X 4 + 4= -2O + 4 = -16
JAWABAN: B


SOAL UN 2015
Dalam kompetisi matematika, setiap jawaban benar diberi skor 4, salah -2 dan tidak dijawab -l. Dari 50 soal yang diberikan. Ali mcnjawab benar 35 dan salah 9. Skor yang diperoleh Ali adalah
A. 114
B. 116
C. 126
D. 131
PEMBAHASAN:
 JAWABAN: B

SOAL UN 2014
Anita memiliki pita sepanjang 15 1/2 m, kemudian ia membeli lagi pita sepanjang 2 2/3 m, Anita menggunakan pita miliknya sepanjang 9 1/4 m untuk membuat bunga. Panjang pita Anita yang tersisa sekarang adalah ...

A. 8 5/12 m
B. 8 7/12 m
C. 8 9/12 m
D. 8 11/12 m

PEMBAHASAN:
Panjang pita Anita yang tersisa :
Demikianlah Pembahasan Soal UNBK Matematika SMP Materi Bilangan Bulat Dan Pecahan, semoga dapat membantu menghadapi Ujian Nasional teman teman.