Contoh soal ulangan harian IPS SD kelas 2 semester 2 dan kunci jawaban
Soal pilihan ganda
Pilihlah jawaban yang paling tepat dengan menyilang a b atau c!
1. kepala keluarga dirumah kita adalah ....
a. ibu
b. ayah
c. Paman
2. keluargaku ada empat orang disebut ....
a. Tri warga
b. catur warga
c. Panca warga
3. Aku adalah anak sulung artinya anak ....
a. pertama
b. kedua
c. ketiga
4. sebagai anggota keluarga aku berkewajiban ....
a. membantu ayah dan ibu
b. memberikan nasihat ayah dan ibu
c. membantah nasihatnya
5. yang bertanggung jawab menjaga kebersihan rumah ialah ....
a. ayah saja
b. Ibu saja
c. semua anggota keluarga
6. kedudukan anak dalam keluarga sebagai ....
a. anggota
b. pemimpin
c. ibu rumah tangga
7. keluarga yang bahagia adalah ketika semua anggota keluarga saling ....
a. mengejek
b. membenci
c. membantu
8. seorang anak tidak boleh ... ketika dinasehati orang tuanya.
a. membantah
b. menangis
c. diam
9. Ibu terlihat mengerjakan pekerjaan di rumah dengan lelah maka kita harus ....
a. membiarkan saja karena itu tugas Ibu
b. membantu sebisa dan semampu kita
c. Memanggil Ayah untuk membantu
10. Salah satu tugas Ayah adalah ....
a. mencari nafkah
b. mencari ibu
c. mencuci piring
11. Rani adalah anak bungsu. anak bungsu artinya anak yang ....
a. terakhir
b. pertama
c. tengah
12. ibu menyiapkan makanan untuk sarapan ....
a. pagi
b. siang
c. malam
13. Fatimah menyapu lantai ruang tamu. Fa sedang membantu tugas seorang ....
a. ayah
b. ibu
c. anak
14. jika anggota keluarga saling tolong-menolong maka keluarga tersebut dapat .... a. bahagia dan sejahtera
b. kesusahan
c. berantakan
15. anak yang baik adalah anak yang selalu ... kepada nasihat orang tuanya.
a. membantah
b. marah
c. patuh
a. mengejek
b. membenci
c. membantu
8. seorang anak tidak boleh ... ketika dinasehati orang tuanya.
a. membantah
b. menangis
c. diam
9. Ibu terlihat mengerjakan pekerjaan di rumah dengan lelah maka kita harus ....
a. membiarkan saja karena itu tugas Ibu
b. membantu sebisa dan semampu kita
c. Memanggil Ayah untuk membantu
10. Salah satu tugas Ayah adalah ....
a. mencari nafkah
b. mencari ibu
c. mencuci piring
11. Rani adalah anak bungsu. anak bungsu artinya anak yang ....
a. terakhir
b. pertama
c. tengah
12. ibu menyiapkan makanan untuk sarapan ....
a. pagi
b. siang
c. malam
13. Fatimah menyapu lantai ruang tamu. Fa sedang membantu tugas seorang ....
a. ayah
b. ibu
c. anak
14. jika anggota keluarga saling tolong-menolong maka keluarga tersebut dapat .... a. bahagia dan sejahtera
b. kesusahan
c. berantakan
15. anak yang baik adalah anak yang selalu ... kepada nasihat orang tuanya.
a. membantah
b. marah
c. patuh
Soal isian
Isilah titik-titik dibawah ini dengan tepat!- kewajiban anak di sekolah adalah ....
- jika Ibu sedang repot aku sebaiknya ... adikku
- orang yang mencari nafkah dalam keluarga biasanya adalah ....
- seorang anak harus patuh kepada perintah ....
- waktu pagi ibu menyiapkan ... untuk keluarganya.
Kunci jawaban pilihan ganda
- Ayah
- catur warga
- pertama
- membantu ayah dan ibu
- semua anggota keluarga
- anggota
- membantu
- membantah
- membantu sebisa dan semampuku kita
- mencari nafkah
- terakhir
- pagi
- ibu
- bahagia dan sejahtera
- patuh
Kunci jawaban isian
- belajar
- menjaga
- ayah
- Ibu dan Ayah
- sarapan